Masbro sekalian mungkin sudah tidak asing lagi kan dengan nama “Bajing Loncat”. Pencuri spesialis truk di jalur selatan pulau Jawa ini memang sudah terkenal mulai jaman dulu dikarenakan aksinya mencuri muatan truk dengan aksi khasnya.

Khas gimana?? Sekedar share bagi yang belum tahu, pemirsa pernah nonton film Fast & Furious 1 kan Dimana ada adegan membajak truk yang sedang berjalan. Nah disini spesialnya mereka, memang tidak sampai membajak tapi mencuri barang-barang muatan di truk tanpa sepengetahuan sang sopir.
Lah kok bisa??? Modusnya pas kejadian di jalur sepi daerah Purworejo Jateng, sekitar jam 4-an pagi dengan kecepatan cukup tinggi truk melaju ke arah Solo, di tengah-tengah perjalanan ketemu dengan truk yang searah jalurnya namun agak pelan. Pas mau nyalip disinilah aksi itu dimulai, kendaraan di depan langsung dipacu dengan cepat & tidak memberi ruang untuk disalip, terpaksa mengalah & membiarkannya. Selang beberapa saat kembali tersusul karena dipelankan, mau disalip juga sama seperti sebelumnya gak dikasih ruang lagi.
Disaat perhatian sopir teralih fokus kedepan, dari belakang mereka mulai beraksi. Dengan kendaraan lampu dimatikan mereka menempel dari belakang mendekat secara perlahan. Setelah sangat dekat salah seorang melompat ke truk sasaran & memulai aksinya dengan merobek kain terpal/penutup dan mulai mengambil barang bawaan. Separuh muatan berhasil dicuri & menyelesaikan aksinya tanpa ketahuan.
Setelah nyampe solo dibuka & ternyata jreng..!!! Barang tinggal separuh?? Disini baru sadar bahwa truk yang akan disalip tadi merupakan pengalih perhatian agar sopir terlalu fokus kedepan & tidak menyadari aksi pencurian dari belakang. Memang kalau tidak sudah “ahli” tidak mungkin melakukan kejahatan diatas kendaraan yang tengah berjalan, kenekatan & skill mengemudi tinggi tapi sayang dimanfaatkan untuk berbuat kejahatan.
Kerugian ditaksir mencapai juta’an dalam kejadian ini, yaah mau gimana lagi ini buat pelajaran kedepan agar lebih waspada & memperbanyak amal. Bagi pelaku semoga lekas diberi kesadaran dimana perbuatan mereka berujung penderitaan bagi semua orang.

ilustrasinya pake motor… syadis…
http://ardiantoyugo.com/2014/11/26/test-ride-yamaha-yzf-r25-lawan-tangguh-ninja-250/
SukaSuka
bukan untuk pemula…
SukaSuka
Bajing(an) jancuk kui…
SukaSuka
Pancen e kang,
Sakno supir ee
SukaSuka
untung cuma nguras barang…yang penting sopir selamat…
honda sudah produksi 300juta motor.. http://wp.me/p3wgmD-Ii
SukaSuka
Masih untung laah, masih bisa bersyukur
SukaSuka
wach, masih ada to ternyata 😉
http://potretbikers.com/2014/11/26/first-ride-impression-suzuki-address-110-fi/
SukaSuka
Sekali beraksi 2 truk dimangsa, ketemu korban lain juga
SukaSuka
Bajing loncat ini naik motor ya di belakang?
========
Yamaha XTZ 250 Tenere, Ini Baru Motor Adventure http://klxadventure.com/2014/11/26/yamaha-xtz-250-tenere-ini-baru-motor-adventure/
SukaSuka
Kadang motor kadang sesama truk om, tapi lampunya dimatiin pokoknya
SukaSuka
waduh
SukaSuka
Hiks 😥
SukaSuka
untung sopirnya aman…
Yamaha R15 vs Honda CBR150R: Rival Sejati…!!! – http://wp.me/p4OJM5-cF
SukaSuka
Iya om, masih bisa brsyukur..
SukaSuka